Posted by : Unknown Wednesday, July 3, 2013

 Malam sobat setia calvinananda.blogspot.com :)
Kali ini saya akan membahas cara menampilkan yang di hidden oleh virus / memang sengaja di sembunyikan oleh pemiliknya.
Jika biasanya ada orang menggunakan cara "Folder and Search Options",cara itu kurang efektif. Terkadang walaupun sudah di show tetapi tidak muncul. Sekarang kita gunakan cara saya :

  1. Buka Start
  2. Buka Command Prompt
  3. Ketik drive yang ingin di tampilkan. Contoh drive F,jadi kita ketik (F:)
  4. Tekan Enter
  5. Ketik "ATTRIB" -S -H *.* /S /D
  6. Tekan Enter
  7. Tunggu prosesnya selesai
  8. Jika sudah lihatlah drive yang anda ingin tampilkan tadi :)
Ini dia keterangannya :

F = Letak drive Flashdisk,biasanya F atau G maupun H .
-s =Show
-h= Hidden
d= Drive

Bagi anda yang masih kurang paham/ tidak berhasil alias gagal, kalian bisa menyaksikan video buatan saya sendiri :)




Maaf video kurang bagus dikarenakan spec komputer yang tidak memadai :)
Sekian dari saya ...

Selamat Mencoba ^_^

{ 3 komentar... read them below or Comment }

  1. terima kasih agan :D
    berguna sekali ..
    sekali lagi terima kasih ya :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya gan, sama-sama ^^
      Kapan-kapan main kesini lgi ya ;)

      Delete
  2. joooooooooooosssss gan jeniuss...!!

    ReplyDelete

Jangan Lupa Komentarnya ya \(^_^)/

Harap jangan berbicara kasar !!!

Welcome to My Blog

Total Pageviews

Popular Post

Mengenai Staf

Translate

Powered by Blogger.

- Copyright © Welcome To My Blog -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Calvin Ananda -